Nganjuk, jurnalmataraman.com, Sekolah Menengah Kejuruan atau yang dikenal dengan singkatan SMK pastinya sudah tidak asing lagi bagi pelajar tingkat menengah pertama. Namun tahukah Anda, apa sih keunggulan SMK? Kenapa harus memilih SMK? Ada banyak sekali keunggulan yang ditawarkan SMK. Di antaranya yaitu:
- Menguasai Keahlian Kejurusan
- Banyak pilihan program
- Pembelajaran berbasis proyek
- Lulusan siap kerja
- Peluang wirausaha
- Pendidikan karakter bagi peserta didik
Sekolah Menengah Kejuruan atau yang disingkat SMK memberikan pengajaran yang berfokus pada bidang tertentu. Hal ini tentu menjadi keunggulan tersendiri. Siswa tidak dibingungkan dengan banyak keilmuan yang harus dipelajari, justru dapat lebih fokus terampil dan maksimal pada bidang tertentu. Anak didik SMK diutamakan handal dalam keahliannya. keberadaan SMK muhammadiyah 1 prambon menjadi salah satu alternatif untuk mewujudkan itu.
SMK Muhammadiyah 1 Prambon beralamatkan di Jl. Raya warujayeng-Kediri Ds.Sonoageng Kecamatan Prambon Nganjuk.Memiliki banyak prestasi dibidang akademik maupun non akademik. Memiliki 5 kompetensi keahlian yang sangat sesuai dengan kebutuhan saat
ini yaitu:
- Teknik kendaraan ringan otomotif
- Teknik bisnis sepeda motor
- Teknik pengelasan
- Tata busana
- Multimedia
Semua program jurusan masing masing didampingi tenaga pengajar yang profesional dan berkompeten pada bidangnya. Untuk menunjang kegiatan SMK Muhammadiyah 1 Prambon memiliki banyak keunggulan antara lain:
- Lokasi strategis mudah dijangkau
- Ruang praktek lengkap untuk semua jurusan
- Sarana pembelajaran yang nyaman
- Studio siaran
- Laboratorium computer
- Masjid sarana ibadah siswa
- Biaya terjangkau
Selain itu SMK Muhammadiyah 1 Prambon didukung berbagai ektrakurikuler yang sesuai dengan karakter anak antara lain:
- Ekstra hadroh
- Ekstra Futsal
- Ektra English Club
- Hizbul Wathan
- Tapak Suci
- Ekstra Tari
- Seni Jaranan
- Renang
- Tahfid Al quran
- .PMI
- Ekstra Elektro
Dikatakan Kepala SMK Muhammadiyah 1 Prambon Budi Hariyanto untuk menghasilkan SDM berkualitas, berkarakter dan mandiri,SMK Muhammadiyah 1 Prambon terus melakukan kerjasama dengan berbagai dunia industri baik perusahaan negeri maupun swasta sebagai kemampuan pengembangan peserta didik.
Ayo Segera Daftar Ke SMK Muhammadiyah 1 Prambon Nganjuk Dengan Cara Online/Offline, Untuk Online : http://bit.ly/PPDBSMKMUTU2024 dan offline : datang ke sekolah. untuk 100 pendaftar perrtama mendapatkan tas dan alat tulis gratis. contact person 0857 3334 6279. SMK Muhammadiyah 1 Prambon Siap Kerja,Santun,Mandiri Dan Kreatif.